Kamis, 07 April 2016

Daftar Kode Pos (ZIP CODE) Asahan Sumatera Utara


Hanya Sekedar Informasi tambahan buat pembaca blog ini, memang Kode Pos terkadang dianggap sepele tapi untuk yang terbiasa dengan kirim paket, surat atau lainya pasti membutuhkannya

Berikut ini adalah daftar nama-nama Kelurahan / Desa dan Kecamatan beserta nomor kode pos (postcode / zip code) pada Kota/Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara (Sumut), Republik Indonesia.

Negara : Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Provinsi : Sumatera Utara (Sumut)
Kota/Kabupaten : Asahan

Sabtu, 09 Januari 2016

Layanan Internet Murah

Sekedar Iklan Informasi buat warga Kecamatan Meranti Asahan,
untuk desa meranti sekitarnya sekarang sudah bisa menikmati layanan internet murah full unlimited untuk sebulan pemakaian..
semmoga membantu dan bermanfaat, terimakasih.......

Jumat, 01 Januari 2016

Apa itu BUMdes???

Pengertian BUMDES
Badan Usaha Milik Desa adalah Lembaga Usaha Desa yang dikelolah oleh Masyarakat dan Pemerintah Desa dalam upaya memperkuat perekonomian desa dan dibentuk berdasarkan kebutuhan dan potensi desa.
Ciri Utama BUMDes dengan Lembaga Ekonomi Komersil lainya,sebagai berikut :
  1. Badan Usaha ini dimiliki oleh desa dan dikelolah bersama
  2. Modal bersumber dari desa sebesar 51%  dan dari masyarakat sebesar 49%  melalui penyertaan modal (Saham atau andil)
  3. Operasionalisasinya menggunakan falsafah bisnis yang berakar dari budaya lokal
  4. Bidang usaha yang dijalankan berdasarkan pada potensi dan informasi pasar
  5. Keuntungan yang di peroleh di tunjukan untuk meningkatkan kesejahtraan anggota (Penyerta Modal ) dan masyarakat melalui kebijakan desa
  6. Difasilitasi oleh Pemerintah Provinsi,Pemerintah Kabupaten dan Pemerintahaan Desa.
  7. Operasionalisasi di kontrol secara bersama oleh BPD,Pemerintah Desa dan Anggota)